Saturday, June 11, 2011

Cara mengajari anak mewarnai gambar via komputer

Mengajari anak mewarnai gambar sekaligus mengenalkan komputer kepadanya merupakan hal mudah yang bisa kita lakukan. Lebih hemat karena tidak usah beli kertas, spidol, crayon, atau pensil. Malah sekaligus kita mengenalkan kepadanya fungsi komputer yang (kemungkinan) mereka kenal hanya sebagai tempat main game.

Caranya:

1. sebagai contoh. klik salahsatu gambar dibawah ini dan simpan dikomputer anda,



2. Saya asumsikan anda memakai Windows. Maka buka Paint.

PROGRAM >ACCESORIES > Paint

3. Open gambar yang anda inginkan.



4. Jangan lupa save as kedalam format 256 color



sehingga warnanya yang asalnya hitam putih menjadi berwarna



5. Klik icon Fill with color

6. Mulailah mewarnai sesuka hati. JANGAN MEMBATASI IMAJINASI ANAK DENGAN MEMBUAT ATURAN WARNA

biarkan mereka bermain sekehendaknya dengan warna.



7. Jangan lupa beri PUJIAN buat apa yang telah anak kita kerjakan.

0 comments:

Post a Comment